PAKET 3
CONTOH SOAL
DAN PEMBAHASAN
MATEMATIKA
SMP/MTs
1.
* Kemampuan yang diuji.
Menghitung
hasil operasi tambah, kurang, kali dan bagi pada bilangan bulat
* Indikator
soal
Menentukan hasil operasi campuran
bilangan bulat.
* Soal
Hasil dari 6 – 18 : (-2) × 3 adalah ....
A. 9 C.
33
B. 18 D. 45
* Kunci
jawaban: C
*
Pembahasan
6 – 18 : (-2) × 3 = 6 – (-9) × 3
= 6 – (– 27)
= 6 + 27
= 33
2.
* Kemampuan yang diuji.
Menghitung hasil operasi tambah,
kurang, kali dan bagi pada bilangan bulat.
* Indikator
soal
Menyelesaikan soal cerita yang
berkaitan dengan operasi hitung bilangan bulat
* Soal
Dalam kompetisi Matematika, setiap jawaban benar diberi
skor 3, jawaban salah diberi skor -1,
dan jika tidak menjawab diberi skor 0.
Dari 40 soal yang diujikan, Dedi menjawab 31 soal, yang 28
soal di antaranya dijawab benar. Skor yang diperoleh Dedi adalah ….
A. 81 C.
87
B. 84 D.
93
* Kunci
jawaban: A
*
Pembahasan
- 28 soal benar, skornya adalah 28 × 3 = 84.
- 3 soal salah, skornya adalah 3 × (-1) = -3.
Skor yang diperoleh Dedi adalah
84 + (-3) = 81.
3.
* Kemampuan yang diuji.
Menyelesaikan masalah yang
berkaitan dengan bilangan pecahan.
* Indikator
soal
Mengurutkan beberapa bentuk
pecahan
* Soal
Urutan dari besar
ke kecil untuk pecahan 0,75,
adalah ....

A.
C.



B.
D.


* Kunci
jawaban: D
*
Pembahasan
Pecahan desimal 0,75 =
.

KPK dari 4, 6, dan 3 adalah 12,
maka:
,
, dan 



Urutan dari besar ke kecil
adalah,
,
,
atau 




4.
* Kemampuan yang diuji.
Menyelesaikan masalah yang
berkaitan dengan bilangan pecahan.
* Indikator
soal
Menyelesaikan soal cerita yang berkaitan dengan operasi
hitung pecahan
* Soal
Penghasilan Ady setiap
bulan adalah Rp3.600.000,00.
bagian untuk biaya
transportasi,
bagian untuk biaya pendidikan,
bagian untuk keperluan di rumah, sedangkan sisanya ditabung.



Banyak uang yang ditabung
oleh Ady adalah ....
A. Rp2.400.000,00 C.
Rp400.000,00
B. Rp600.000,00 D. Rp200.000,00
* Kunci
jawaban: D
*
Pembahasan
KPK dari 9, 6, dan 3 adalah 18.
Bagian yang di tabung adalah 1 – (
+
+
) = 1 – (
+
+
)






= 1 –

= 

Jumlah uang yang di tabung oleh Ady =
× Rp3.600.000,00

= Rp200.000,00
5.
* Kemampuan yang diuji.
Menyelesaikan masalah berkaitan
dengan skala dan perbandingan.
* Indikator
soal
Menentukan salah satu dari jarak sebenarnya, skala, atau
jarak pada gambar
* Soal
Jarak antara kota A dan
kota B pada peta 5 cm. Dengan skala peta 1 : 1.200.000, jarak sebenarnya adalah ....
A. 4 km C.
40 km
B. 6 km D. 60 km
* Kunci
jawaban: D
*
Pembahasan
Jarak sebenarnya = 1.200.000 × 5cm
=
6.000.000cm
= 60 km
6.
* Kemampuan yang diuji.
Menyelesaikan masalah berkaitan
dengan skala dan perbandingan.
* Indikator
soal
Indikator
soal
Menyelesaikan soal cerita yang berkaitan dengan perbandingan senilai
atau berbalik nilai
* Soal
Dalam waktu 7 menit Deni mampu membaca buku cerita
sebanyak 140 kata.
Untuk membaca 700 kata, waktu yang diperlukan adalah ....
A. 20 menit C.
35 menit
B. 25 menit D. 70 menit
* Kunci
jawaban:
C
*
Pembahasan
7 menit → 140 kata
y
menit → 700 kata
Maka: 



140y
= 4900
y = 4900 : 140
y = 35
Waktu yang diperlukan untuk membaca
adalah 35 menit.
7.
* Kemampuan yang diuji.
Menyelesaikan masalah berkaitan
dengan skala dan perbandingan.
* Indikator
soal
Menyelesaikan soal cerita
yang berkaitan dengan perbandingan senilai atau berbalik nilai
* Soal
Dengan kecepatan rata-rat
90 km/jam, sebuah kendaraan memerlukan waktu 3 jam 20 menit. Jika kecepatan
rata-rata kendaraan 80 km/jam, waktu yang diperlukan untuk menempuh jarak
tersebut adalah ....
A. 3 jam
15 menit C. 3 jam 45 menit
B. 3 jam
40 menit D. 3 jam 50 menit
* Kunci
jawaban: C
*
Pembahasan
90 km → 200 menit
80km → t menit
Maka : 



80t =
18.000
t
= 18.000 : 80
t
= 225 menit atau 3 jam 45 menit.
Waktu yang diperlukan adalah 3
jam 45 menit.
8.
* Kemampuan yang diuji.
Menyelesaikan masalah berkaitan
dengan jual beli.
* Indikator
soal
Menentukan salah satu
dari harga pembelian, harga penjualan, atau persentase untung/rugi
* Soal
Seorang pedagang membeli
30 kg beras dengan harga Rp150.000,00. Kemudian beras tersebut dijual
Rp4.500,00 tiap kg.
Persentase untung atau
ruginya adalah ....
A. untung 10% C. rugi 10%
B. untung 15% D.
rugi 15%
* Kunci
jawaban: C
*
Pembahasan
Harga penjualan = 30 × Rp4.500,00
= Rp135.000,00
Harga pembelian =Rp150.000,00
Karena harga penjualan lebih kecil
dari pembelian, maka ia mendapat rugi.
Rugi = Rp150.000,00 – Rp135.000,00
= Rp15.000,00
Persentase rugi adalah
= 10%

9.
* Kemampuan yang diuji.
Menyelesaikan masalah berkaitan
dengan jual beli.
* Indikator
soal
Menentukan salah satu
dari harga pembelian, harga penjualan, atau persentase untung/rugi
* Soal
Dengan menjual televisi seharga Rp640.000,00, Arman rugi 20 %.
Harga pembelian televisi tersebut adalah ….
A. Rp900.000,00 C.
Rp768.000,00
B. Rp800.000,00
D. Rp512.000,00
* Kunci
jawaban : B
*
Pembahasan
Pembelian = 100%
Rugi = 20%
Penjualan = 80% (Rp640.000,00)
Harga pembeliannya adalah
Rp640.000,00 = Rp800.000,00

10. * Kemampuan yang diuji.
Menyelesaikan masalah berkaitan
dengan perbankan dan koperasi.
* Indikator
soal
Menentukan salah satu
dari persentase bunga, waktu, atau besar uang setelah n bulan
* Soal
Sebuah koperasi memberikan bunga tunggal sebesar 15%
setahun. Yuni menabung di koperasi tersebut sebesar Rp4.800.000,00. Setelah 8
bulan, jumlah uang Yuni seluruhnya adalah ....
A. Rp480.000,00 C. Rp5.280.000,00
B. Rp720.000,00 D.
Rp5.520.000,00
* Kunci
jawaban: C
*
Pembahasan
Bunga selama 1 tahun 15% =
Rp4.800.000,00

=
Rp720.000,00
Bunga selama 8 bulan =
Rp720.000,00

=
Rp480.000,00
Jumlah tabungan Yuni setelah 8
bulan adalah:
Rp4.800.000,00 + Rp480.000,00 =
Rp5.280.000,00
11. * Kemampuan yang diuji.
Menyelesaikan masalah berkaitan dengan
barisan bilangan.
* Indikator
soal
Menyelesaikan soal tentang gambar
berpola.
* Soal
Perhatikan
gambar pola berikut!
![]() |
|||
![]() |




(1) (2) (3) (4)
Barisan
bilangan yang dibentuk oleh banyak segitiga pada pola tersebut adalah ....
A. 1,4,9,16, .... C. 1,5,13,25,....
B. 1,5,10,17, .... D. 1,5,13,26,....
* Kunci
jawaban: C
*
Pembahasan
Pada pola ke-1 jumlah segitiga adalah 1.
Pada pola ke-2 jumlah segitiga adalah 5.
Pada pola ke-3 jumlah segitiga adalah 13.
Pada pola ke-4 jumlah segitiga adalah 25.
12. * Kemampuan yang diuji.
Menyelesaikan masalah berkaitan
dengan barisan bilangan.
* Indikator
soal
Menentukan rumus suku ke-n
barisan bilangan.
* Soal
Rumus suku
ke-n barisan bilangan 6, 10, 14, 18, … adalah ….
A. 2n + 4 C.
4n + 2
B. 3n + 3 D.
5n + 1
* Kunci
jawaban: C
*
Pembahasan
Beda tiap suku pada barisan
bilangan tersebut adalah 5.





13. * Kemampuan yang diuji.
Mengalikan bentuk aljabar.
* Indikator
soal
Menentukan hasil perkalian bentuk
aljabar suku dua.
* Soal
Hasil dari (6x–y)(x+ 3y) adalah
....
A. 6x2 + 19xy– 3y2 C. 6x2 – 17xy + 3y2
B. 6x2 – 19xy+ 3y2 D.
6x2 + 17xy – 3y2
* Kunci
jawaban: D
*
Pembahasan
(6x–y)(x+ 3y) = 6x(x +3y) – y(x
+3y)
= 6x2 + 18xy – xy – 3y2
=
6x2 + 17xy – 3y2
14. * Kemampuan yang diuji
Menghitung
operasi tambah, kurang, kali, bagi atau kuadrat bentuk aljabar
* Indikator soal
Menentukan hasil
operasi hitung bentuk aljabar
* Soal
Bentuk sederhana
dari (3p – 6 pq + 2q) – (2p – pq + 5q) adalah ....
A.
p – 5pq – 3q
B.
p + 5pq + 3q
C. p – 7pq – 3q
D. p + 7pq + 3q
* Kunci
Jawaban : A
*
Pembahasan
(3p – 6 pq + 2q)
– (2p – pq + 5q) = 3p – 6pq + 2q – 2p
+ pq – 5q
=
3p – 2p – 6pq + pq + 2q – 5q
=
p – 5pq – 3q
15. * Kemampuan yang diuji.
Menyederhanakan bentuk aljabar
dengan memfaktorkan.
* Indikator
soal
Menyederhanakan pecahan bentuk
aljabar.
* Soal
Bentuk sederhana dari
adalah ....

A.
C.



B.
D.



* Kunci
jawaban: D
*
Pembahasan


=

16. * Kemampuan yang diuji.
Menentukan
penyelesaian persamaan linear satu variabel
* Indikator
soal
Menentukan penyelesaian persamaan linear satu variabel
* Soal
Penyelesaian dari 4(3x – 2) = 5(4x + 8) adalah ....
A.
x = -6
B.
x = -4
C. x = 4
D. x = 6
* Kunci
jawaban: A
*
Pembahasan

17. * Kemampuan yang diuji.
Menentukan irisan atau
gabungan dua himpunan dan menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan irisan
atau gabungan dua himpunan.
* Indikator
soal
Menentukan irisan dua himpunan.
* Soal
Perhatikan diagram
Venn berikut!
![]() |


.4 .1 .2
.3 .5
.6
.7 .8
P ∩ Q adalah ....
A. {1,2,3,...,8} C.
{2,3,4,6}
B. {1,2,3,4,5,6} D.
{1,5}
* Kunci
jawaban: D
*
Pembahasan
Dari diagram Venn dapat dilihat
bahwa:
P = {1, 3, 4, 5},
Q ={1, 2, 5, 6}
P
Q = {1,5}

18. * Kemampuan yang diuji.
Menentukan irisan atau
gabungan dua himpunan dan menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan irisan
atau gabungan dua himpunan.
* Indikator
soal
Menyelesaikan
soal cerita yang berkaitan dengan irisan atau gabungan dua himpunan
* Soal
Sebuah agen penjualan majalah dan koran ingin memiliki
pelanggan sebanyak 75 orang. Banyak pelanggan yang ada saat ini adalah sebagai
berikut:
* 20 orang berlangganan majalah,
* 35 orang berlangganan koran, dan
* 5 orang berlangganan keduanya.
Agar keinginannya tercapai, banyak pelanggan yang harus ditambahkan adalah
....
A. 10 orang C. 25 orang
B. 15 orang D. 70 orang
* Kunci
jawaban: C
*
Pembahasan
Misal: yang berlangganan majalah adalah A, dan yang
berlangganan koran adalah B, maka:
n(S) = n(A) + n(B) – n(A
B) + n(AUB)C

75 = 20 + 35 – 5 + n(AUB)C
75 = 50 + n(AUB)C
n(AUB)C = 75 – 50
n(AUB)C = 25
Jadi, banyak pelanggan yang harus
ditambahkan adalah 25 orang.
- * Kemampuan Yang Diuji
Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan relasi dan fungsi
* Indikator Soal
Menentukan diagram panah/himpunan pasangan berurutan/diagram cartesius
yang menunjukkan fungsi
* Soal
Diketahui diagram Cartesius :
(1)

(2)

(3)

(4)

Diagram Cartesius yang menunjukkan pemetaan/fungsi dari
himpunan A ke himpunan B adalah ....
A.
(1) dan (2)
B.
(1) dan (3)
C.
(2) dan (3)
D.
(2) dan (4)
* Kunci jawaban : C
* Pembahasan
Pemetaan/fungsi dari himpunan A
ke himpunan B adalah relasi yang memasangkan setiap anggota A dengan tepat satu
anggota B, (2) dan (3) memenuhi syarat sebagai pemetaan/fungsi
20. * Kemampuan Yang
Diuji
Menyelesaikan masalah yang
berkaitan dengan relasi dan fungsi
* Indikator Soal
Menemukan nilai fungsi
* Soal
Diketahui f (x) = 2x – 3 , jika f (a) = 7, maka nilai a
adalah ....
A.
10
B.
5
C.
4
D.
2
* Kunci jawaban :
B
* Pembahasan

21. * Kemampuan Yang
Diuji
Menentuka gradien, persamaan
garis dan grafiknya
* Indikator Soal
Menentukan gradien garis
* Soal
Gradien garis yang melalui titik (2 , -6) dan (-2, 4)
adalah ....
A.


B.


C.


D.


* Kunci jawaban :
A
* Pembahasan
Gradien garis yang melalui titik (2 , -6) dan (-2, 4)
adalah:

22. * Kemampuan Yang
Diuji
Menentukan gradien, persamaan garis dan grafiknya
* Indikator Soal
Menentukan persamaan garis
* Soal
Persamaan garis melalui titik (-4, 3) dengan gradien 2
adalah ....
A.
2x – y + 11 = 0
B.
2x – y – 11 = 0
C.
2x – y + 5 = 0
D.
2x – y – 5 = 0
* Kunci jawaban :
A
* Pembahasan
Persamaan garis melalui titik (-4, 3) dengan gradien 2
adalah :

atau 2x – y + 11 = 0
23. * Kemampuan Yang
Diuji
Menentukan penyelesaian sistem persamaan linier dua
variabel
* Indikator Soal
Menentukan penyelesaian dari SPLDV
* Soal
Penyelesaian dari sistem persamaan y = 2x + 5 dan x + 3y =
1 adalah ....
A.
x = -1 dan y = -2
B.
x = -2 dan y = 1
C. x = 1 dan y = -2
D. x = -2 dan y = -1
* Kunci jawaban :
B
* Pembahasan
y =
2x + 5
x + 3y = 1
x + 3(2x + 5) = 1
x + 6x + 15 = 1
7x = -14
x = -2
y = 2x + 5
y =
-4 + 5
y =
1
24. * Kemampuan Yang
Diuji
Menentukan penyelesaian sistem persamaan linier dua
variabel
* Indikator Soal
Menyelesaikan soal cerita yang berkaitan dengan SPLDV
* Soal
Harga 3 kemeja dan 2 celana
adalah Rp300.000,00, sedangkan 1 kemeja dan 4 celana harus dibayar Rp400.000,00.
Harga sebuah kemeja adalah ....
A.
Rp40.000,00
B.
Rp60.000,00
C.
Rp75.000,00
D.
Rp80.000,00
* Kunci jawaban :
A
* Pembahasan
3x + 2y = 300.000 Þ 6x + 4y = 600.000
x + 4y = 400.000 Þ x + 4y = 400.000 -
5x
= 200.000
x
= 40.000
Jadi harga sebuah kemeja adalah
Rp40.000,00
25. * Kemampuan Yang
Diuji
Menyelesaikan soal dengan menggunakan teorema Pythagoras
* Indikator Soal
Menyelesaikan soal dengan
menggunakan teorema Pythagoras
* Soal
Perhatikan ukuran-ukuran segitiga berikut ini
(1)
4 cm, 5 cm, 6 cm
(2)
17 cm, 15 cm, 8 cm
(3)
8 cm, 10 cm, 12 cm
(4)
25 cm, 7 cm, 24 cm
Yang merupakan segitiga siku-siku adalah ....
A.
(1) dan (2)
B.
(1) dan (3)
C.
(2) dan (3)
D.
(2) dan (4)
* Kunci jawaban :
D
* Pembahasan
Segitiga siku-siku dapat dibentuk apabila panjang sisi-sinya merupakan tripel pythagoras

Jawaban yang benar (2) dan (4)
26. * Kemampuan Yang
Diuji
Menghitung luas bangun datar
* Indikator Soal
Menghitung
luas segitiga
* Soal
Keliling segitiga siku-siku adalah 56 cm. Jika panjang
sisinya berturut-turut x cm, (3x + 3) cm, dan (4x – 3) cm, maka luas segitiga
tersebut adalah ....
A.
28 cm2
B.
56 cm2
C.
84 cm2
D.
87,5 cm2
* Kunci jawaban : C
* Pembahasan

Panjang sisinya 7 cm, 24 cm dan 25 cm

27. * Kemampuan Yang
Diuji
Menghitung keliling bangun datar dan penggunaan konsep
keliling dalam kehidupan sehari-hari
* Indikator Soal
Menghitung keliling gabungan
beberapa bangun datar
* Soal
Perhatikan
gambar berikut!

Keliling bangun di atas adalah ....
A.
44 m
B.
42 m
C.
36 m
D.
34 m
* Kunci jawaban :
B
* Pembahasan

28. * Kemampuan Yang
Diuji
Menghitung besar sudut pada bidang datar
* Indikator Soal
Menentukan besar salah satu sudut yang saling berpenyiku/berpelurus
* Soal
Perhatikan gambar berikut!

Besar Ð BOC adalah ....
A.
300
B.
350
C.
400
D.
450
* Kunci jawaban : B
* Pembahasan

29. * Kemampuan Yang
Diuji
Menghitung besar sudut yang terbentuk jika dua garis berpotongan atau dua
garis sejajar berpotongan dengan garis lain
* Indikator Soal
Menghitung besar sudut yang saling berhubungan (sehadap,
bertolak belakang, berseberangan dan sepihak)
* Soal
Prhatikan gambar berikut!

Nilai x + y adalah ....
A.
1800
B.
750
C.
500
D.
400
* Kunci jawaban : D
* Pembahasan
3x = 600 Þ x = 200
6y + 600 = 1800 Þ 6y = 1200 Þ y = 200
Jadi x + y = 400
30. * Kemampuan Yang
Diuji
Menghitung besar sudut pusat dan sudut keliling pada
lingkaran
* Indikator Soal
Menghitung besar sudut
pusat/sudut keliling pada lingkaran
* Soal
Perhatikan gambar!

Besar Ð BAD adalah ....
A.
250
B.
300
C.
350
D.
400
* Kunci jawaban : B
* Pembahasan
ÐBOD = 1800 – 1200 = 600
ÐBAD =
Ð BOD = 300

31. * Kemampuan Yang
Diuji
Menyelesaikan masalah dengan menggunakan konsep
kesebangunan
* Indikator Soal
Menghitung panjang sisi pada dua segitiga sebangun
* Soal

Nilai x adalah ....
A.
5,00 cm
B.
5,33 cm
C.
5,67 cm
D.
6,00 cm
* Kunci jawaban :
B
* Pembahasan

32. * Kemampuan Yang
Diuji
Menyelesaikan masalah dengan menggunakan konsep
kesebangunan
* Indikator Soal
Menyelesaikan soal cerita yang berkaitan dengan kesebangunan
* Soal
Mobil pak Amin berukuran panjang
4 m dan lebar 2 m. Ia ingin membuat garasi dengan lebar bagian depan, kiri, dan
kanan mobil dibuat sama yaitu 50 cm. Jika ukuran mobil dan ukuran garasi
sebangun, maka ukuran garasi yang dibuat adalah ....
A.
4,5 m ´ 2,5 m
B.
5,0 m ´ 2,5 m
C.
5,5 m ´ 3,0 m
D.
6,0 m ´ 3,0 m
* Kunci jawaban : D
* Pembahasan
Lebar garasi =
2 + 0,5 + 0,5 = 3 m

Panjang garasi = 6 m
Ukuran garasi = 6 m ´ 3 m
33. * Kemampuan yang
diuji.
Menyelesaikan masalah dengan menggunakan konsep kongruensi
* Indikator soal
Diberikan gambar dua segitiga kongruen, siswa dapat
menentukan pasangan sisi atau sudut yang sama, jika unsur yang diperlukan diketahui.
![]() |
* Soal
Perhatikan gambar berikut.
Jika panjang BC = CD = 8 cm dan DE = 9 cm, panjang AD
adalah ....
A.
10 cm
B.
12 cm
C.
15 cm
D.
17 cm
* Kunci
jawaban: C
*
Pembahasan
AD =
=
= 15 cm


34. * Kemampuan
yang diuji.
Menentukan unsur-unsur bangun
ruang sisi datar
* Indikator soal
Siswa dapat menentukan
menentukan rusuk atau sisi pada prisma
atau limas
* Soal
Banyak sisi pada
limas dengan alas segi-10
adalah….
A. 11 C. 20
B. 12 D. 30
* Kunci jawaban: A
* Pembahasan
Banyak rusuk = sisi alas +
sisi tegak
=
1 + 10
= 11
35. * Kemampuan
yang diuji.
Menentukan jaring-jaring bangun
ruang
* Indikator soal
Diberikan gambar rangkaian persegi, siswa dapat menentukan
rangkaian yang merupakan jaring-jaring kubus.
* Soal
Perhatikan rangkaian
persegi berikut!
![]() |
|||
![]() |
|||
( i ) ( ii ) (
iii ) ( iv )
Dari rangkaian persegi di atas yang
merupakan jarring-jaring kubus adalah ….
A. ( i )
C. ( iii )
B. ( ii )
D. ( iv )
* Kunci
jawaban: B
*
Pembahasan
Cukup jelas
- * Kemampuan yang diuji.
Menghitung volume bangun ruang
sisi datar dan sisi lengkung
* Indikator
soal
Siswa dapat menghitung volume kubus, balok, prisma atau
limas
* Soal
Alas sebuah prisma berbentuk
belah ketupat dengan panjang diagonalnya 18 cm dan 24 cm. Jika tinggi prisma 10 cm, volume prisma tersebut adalah ….
A.1080 cm3 C. 2062 cm3
B.1296 cm3 D. 2160 cm3
* Kunci
jawaban: D
*
Pembahasan
L.a =
dan t = 10

Volume = L.a x t = 216 × 10 = 2160 cm3
- * Kemampuan yang diuji.
Menghitung volume bangun ruang
sisi datar dan sisi lengkung
* Indikator
soal
Siswa dapat menghitung volume
tabung, kerucut, atau bola
* Soal
Volume sebuah bola dengan
panjang jari-jari 21 cm adalah …. (p =
)

A.
38808 cm3 C. 9702 cm3
B.
12936 cm3 D. 6468 cm3
* Kunci
jawaban : A
*
Pembahasan
V =
pr3

V
= (
) cm3

= 38808 cm3
- * Kemampuan yang diuji.
Menghitung volume bangun ruang
sisi datar dan sisi lengkung
* Indikator
soal
Siswa dapat menyelesaikan soal cerita yang berkaitan
dengan volume bangun ruang sisi
lengkung
* Soal
Sebuah bak air berbentuk tabung
yang panjang diameternya 70 cm dan
tinggi 1,5 m, penuh terisi air. Setelah air dalam bak terpakai untuk mandi dan
mencuci sebanyak 231 liter, berapakah tinggi air dalam bak sekarang?
A. 70 cm. C.
90 cm.
B. 80 cm. D. 110 cm.
* Kunci
jawaban: C
*
Pembahasan
Diketahui: 231 liter = 231 dm3, d = 70 cm ,
r = 35 cm = 3,5 dm = 

La =
= 38,5 cm2

Tinggi air turun =
, ( karena V = La × t
)

= 

=
6 dm
= 60 cm
Tinggi sisa air = 150 cm – 60 cm
= 90 cm
- * Kemampuan yang diuji.
Menghitung luas permukaan bangun
ruang sisi datar dan sisi lengkung
* Indikator
soal
Siswa dapat menghitung luas permukaan kubus,
balok, prisma, atau limas
* Soal
Alas limas berbentuk persegi
dengan panjang sisi 10 cm. Jika tinggi limas 12 cm, berapakah luas seluruh
bidang sisi limas?
A. 624 cm2 C.
384 cm2
B. 468 cm2 D. 360 cm2
* Kunci
jawaban: D
*
Pembahasan
Tinggi segitiga sisi tegak (x) =
= 13 cm

Luas Limas = L alas +
4 ´ L. sisi tegak
=
(10 × 10) + 4 × (
)

= 100 + 260
= 360 cm2
40.
* Kemampuan yang diuji.
Menghitung luas permukaan bangun
ruang sisi datar dan sisi lengkung
* Indikator
soal
Siswa dapat menghitung luas permukaan tabung,
kerucut, atau bola
* Soal
Perhatikan gambar yang terbentuk dari kerucut dan tabung!
![]() |
39 cm
15 cm
14 cm
Luas permukaan bangun tersebut adalah
.... (p =
)

A. 1.210 cm
C. 1.364 cm


B. 1.342 cm
D. 1.518 cm


* Kunci
jawaban: C
*
Pembahasan
Diketahui : d = 14 cm,
r = 7 cm, t(tabung ) = 15 cm dan
t(kerucut) = (39-15) = 24 cm
s =
= 25 cm

L = L.
lingkaran + L. selimut tabung + L. selimut kerucut
L = pr2 + 2prt + prs
=
× ( 7 × 7) + (2 ×
× 7 × 15) + (
× 7 × 25)



= (154 + 660 +
550) cm2
= 1.364 cm

41.
Kemampuan yang diuji.
Menentukan ukuran pemusatan dan menggunakan dalam
menyelesaikan masalah sehari-hari
* Indikator
soal
Siswa dapat menghitung mean , median, atau modus
data tunggal
* Soal
Median dari data 65, 70,
85, 80, 60, 70, 80, 80, 60 adalah ....
A. 60 C. 75
B. 70 D.
80
* Kunci
jawaban: B
*
Pembahasan
Median adalah
nilai tengah dari data yang sudah terurut, maka:
60, 60, 65, 70, 70, 80, 80, 80, 85

Nilai median adalah 70
42. * Kemampuan yang diuji.
Menentukan ukuran pemusatan dan menggunakan dalam menyelesaikan
masalah sehari-hari
* Indikator
soal
Siswa dapat menentukan mean , median atau modus data
tunggal pada tabel frekuensi
* Soal
Perhatikan tabel!
Nilai
|
3
|
4
|
5
|
6
|
7
|
8
|
9
|
10
|
Frekuensi
|
2
|
6
|
4
|
8
|
5
|
7
|
5
|
3
|
Nilai rata-rata dari
data pada tabel adalah ....
A. 6 C.
6,6
B. 6,4 D.
7
* Kunci
jawaban: C
*
Pembahasan
Nilai
rata =

=

= 6,6
43. * Kemampuan yang diuji.
Menentukan ukuran pemusatan dan menggunakan dalam menyelesaikan
masalah sehari-hari
* Indikator soal
Siswa dapat menyelesaikan
soal cerita yang berkaitan dengan nilai
rata-rata
* Soal
Perhatikan tabel nilai IPA siswa
berikut :
Nilai
|
50
60 70 80
90
|
Frekuensi
|
5
9 3
7 2
|
Banyak siswa yang mendapat nilai lebih dari nilai
rata-rata adalah ….
A. 5 orang C.
12 orang
B. 9 orang D.
21 orang
* Kunci
jawaban: C
*
Pembahasan
Nilai rata-rata = 66,92
Nilai lebih dari 66,92 = nilai 4,
5, dan 6
= 3 + 7 + 2
= 12 orang
44. * Kemampuan yang diuji.
Menentukan ukuran pemusatan dan menggunakan dalam
menyelesaikan masalah sehari-hari
* Indikator
soal
Siswa dapat menyelesaikan soal
cerita yang berkaitan dengan nilai
rata-rata
* Soal
Nilai rata-rata dari 9 bilangan
adalah 15, sedangkan nilai rata-rata dari 11 bilangan yang lain adalah 10.
Nilai rata-rata 20 bilangan tersebut adalah ....
A. 11,25 C.
12, 25
B. 12 D. 13
* Kunci
jawaban: C
*
Pembahasan
Nilai rata =

=

= 12,25
45. * Kemampuan yang diuji.
Menyajikan dan
menafsirkan data
* Indikator
soal
Siswa dapat menafsirkan data yang disajikan dalam bentuk diagram batang,
diagram lingkaran, atau diagram garis
* Soal
Nilai tes matematika seorang
siswa adalah 7, 4, 6, 6, 8.
Diagram garis data tersebut
adalah ....
|
|
|
|
* Kunci
jawaban: A
*
Pembahasan
Cukup jelas
Tidak ada komentar:
Posting Komentar